Friday, August 13, 2021

Peringatan 76 Tahun Kemerdekaan RI, NEO Pontianak luncurkan ''MERDEKA PROMO''


76 Tahun kemerdekaan RI pada tahun 2021 banyak memberikan kesan dan kerja keras terkhusus di dunia bisnis perhotelan. Masih tidak banyak yang bisa di lakukan di karenakan saat ini masih di berlakukannya PPKM di beberapa kota di Indonesia. Untuk kota Pontianak sendiri sudah di berikan sedikit kelonggaran dalam beraktifitas hanya saja harus tetap mengedepankan protokol kesehatan dan harus sejalan dengan aturan pemerintah dalam hal operational terkhusus pelaku bisnis perhotelan. 

Special Agustus 2021 ini NEO Gajah Mada Pontianak meluncurkan promo menginap hanya IDR 317,845 Nett sudah termasuk sarapan untuk 1 orang . Promo ini di ambil sesuai dengan tanggal kemerdekaan RI yaitu 17-8-45. Selain harga yang sangat murah , banyak benefit yang bisa tamu dapatkan saat menginap tent saja bisa Chek in lebih awal, bahkan bisa late chek out hingga jam 2 sore. 

Untuk informasi dan pemesanan lansung bisa menghubungi nomor telpon 0561-817-2020 atau lansng DM di IG @neogajahmada.

 

No comments:

Post a Comment